Berikut ini cara mudah untuk membuat background/layout dari sidebar twitter menjadi transparan:
- Siapkan kopi hangat, cemilan, hidangan kecil atau apa saja yang bisa membuat anda nyaman di depan komputer/notebook. Kalau boleh, anda bisa sedikit berbagi dengan mengirimkan “paket cemilan/hidangan kecil” ke tempat kami.
- Buka website twitter dan login ke account anda.
- Buka tab Design pada menu bagian atas.
- Check dan pastikan URL pada bagian atas adalah https://twitter.com/settings/design (Ingat huruf S
setelah huruf http) dan pastikan browser anda mengindikasikan kalau
sedang login tipe account SSL. Lebih jelasnya lihat gambar di bawah ini.
- Setelah itu, copy code berikut ini “javascript:document.getElementById(“user_profile_sidebar_fill_color”).value
= ”;document.getElementById(“title_theme”).innerHTML = ‘Click The Save
Changes Button At Bottom To Finish!!’;void(0);” (Tanpa tanda petik dan tanpa berganti baris).
- Hapus URL pada address bar dari design dan paste kode yang baru saja anda copy. Tekan tombol enter sekali.
- Lanjutkan dengan klick tombol Save Changes.
- Coba buka account profile dari Twitter anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar